3 Rekomendasi Inverter untuk Sistem PLTS
Inverter merupakan alat yang menjadi komponen utama dalam sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) yang memiliki peran penting untuk mengonversi arus listrik searah (DC) yang dihasilkan dari panel surya menjadi arus bolak-balik (AC). Hasil dari konversi ini, dapat membuat arus listrik ini dapat digunakan untuk peralatan elektronik seperti TV, AC, Komputer, Lampu, dan lain-lain. Memilih …